Lagi di Ubud, tapi Pingin Makan Seafood Ala Jimbaran, Yuk Cus ke Liap Liap

- 8 Mei 2024, 11:30 WIB
Lagi di Ubud, tapi Pingin Makan Seafood Ala Jimbaran, Yuk Cus ke Liap Liap
Lagi di Ubud, tapi Pingin Makan Seafood Ala Jimbaran, Yuk Cus ke Liap Liap /Instagram

Bali.pikiran-rakyat.com - Ubud, memang menjadi salah satu desa yang begitu diminati wisatawan di seluruh dunia untuk tempat menenangkan diri. Pun, sebagai tempat tinggal.

Jadi, jangan heran jika kamu berwisata di desa yang terletak di Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali, itu melihat dominasi restoran dengan menu ala luar negeri.

Pun begitu, di Ubud juga banyak menyediakan kuliner tradisional Bali. Termasuk, bagi kamu yang ingin makan seafood ala Jimbaran. Yuk cus aja ke Liap Liap restoran.

Baca Juga: Agus Suradnyana Akui Dilaporkan Sana-Sini

Baca Juga: Bukan hanya Semara Ratih, Berikut Daftar Objek Wisata di Desa Taro: Ada Lembu Putih Sakral

Dibuka setiap hari mulai pukul 11 pagi hingga 10 malam, Liap Liap menawarkan teknis memasak dengan cara dipanggang.

"Di sini memasaknya masuk menggunakan kayu bakar," begitu ungkap admin TikTok@balitravelfolder dikutip Bali.pikiran-rakyat.com, Rabu 8 Mei 2024.

Baca Juga: Mantan Pelatih Timnas Malaysia Puji Habis Timnas Indonesia soal Naturalisasi, 'Mereka Lebih Baik'

Baca Juga: Bawa Arema FC Selamat dari Lubang Maut Degradasi, Manajemen Beri Sinyal Coret Widodo Cahyono Putro?

Halaman:

Editor: Pratama


Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah