Orang Bali Memiliki Nama Mirip! Kenapa? Jadi Hal Unik dari Pulau Wisata, Berikut Penjelasannya

- 10 April 2024, 09:00 WIB
Prewedding Pakai Baju Adat Bali
Prewedding Pakai Baju Adat Bali /Tangkapan layar Instagram @inijedar

Bali.Pikiran-Rakyat.com – Pulau Bali sebagai objek wisata dunia menyimpan segudang daya tarik.

Tidak hanya alamnya yang menyuguhkan wisata yang eksotis, keudaya data setempat juga menjadi salah satunya.

Seperti penamaan orang Bali dengan nama depan yang mirip satu dengan yang lainnya.

Nama orang-orang Bali di pulau wisata dunia ini tidak terlepas dari golongan atau kasta yang bersangkutan.

Baca Juga: Wisata Air Terjun Gerojog Sambeh di Karangasem, Wisatawan India Bermeditasi Lalu Temukan Ini

Bagai kebanyak orang Bali, dengan nama dean Wayan, Putu, made, kadek, Komang, Nyoman dan Ketut berasal dari kalangan kasta Sudra.

Namun bagi mereka yang berasal dari kalangan ksatria bsia menyematkan nama depan, Anak Agung, I Gusti, Cokorda, I Dewa dan lainnya sebagainya.

Sementara untuk golong Bramana bisa menuliskan nama depannya Ida bagus untuk cowok dan Ida Ayu untuk cewek.

Untuk kasta Sudra, Jika dilihat secara teliti, nama orang Bali di kasta ini selalu diawali dengan I dan Ni.

Halaman:

Editor: Nyoman Askara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah