Berapa Budget untuk Melihat Pertunjukan Tari Kecak di Uluwatu Bali?

- 7 Juni 2024, 15:00 WIB
Penampilan Tari Kecak di Uluwatu Bali
Penampilan Tari Kecak di Uluwatu Bali /indonesia.travel

Bali.pikiran.rakyat.com - Bali masih menjadi salah satu tujuan wisata yang favorit.

Bukan hanya pantainya yang menawan, budaya Bali juga mampu menarik turis asing.

Salah satu yang menjadi daya tarik Bali adalah seni pertunjukan tari kecak.

Baca Juga: Murah Banget! Warung Mujair Nyat Nyat, Kuliner Khas Kintamani Start Cuma Rp12 Ribuan

Paling terkenal tari kecak di Pura Luhur, Uluwatu, Bali tiap sorenya.

Tari kecak ini menjadi salah satu daya tarik ditambah dengan pemandangan indah sunset dan tebing di sekitar pantai.

Tidak heran jika hendak menonton tari kecak di tempat ini wisatawan harus merogoh kocek lebih dalam.

Untuk masuk ke kawasan pura Uluwatu sendiri, pengunjung harus membayar Rp50 ribu.

Baca Juga: Respon Pertama Ernando Ari Usai Laga Timnas Indonesia Ditekuk Irak

Halaman:

Editor: Pratama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah